ICES UNP 2018 Usung Tema Mitigasi Bencana, Pakar dan Praktisi Ilmu Lingkungan Berdiskusi di Pascasarjana Universitas Negeri Padang

2019-01-17T17:11:14+07:00

Keterlibatan dan kerja sama banyak pihak untuk lebih erat mengenai mitigasi dan penanggulangan bencana menjadi isu utama dalam Konferensi Internasional Ilmu Lingkungan yang digelar Program Studi Ilmu Lingkungan Pascasarjana Universitas Negeri Padang Jl. Prof Hamka, Air Tawar, Padang, Kamis hingga Jumat (16/11). Konferensi yang bertitel International Conference on Environmental Sciences (ICES) dan bertema “Disaster Mitigation, Environmental and Sustainable Development” dibuka oleh Rektor UNP, Prof Ganefri diwakili Wakil Rektor 2 UNP, Syahril, PhD akan menampilkan sebanyak 126 makalah dari berbagai pemakalah dalam dan luar negeri. “Rektor Prof Ganefri mengapresiasi Prodi Ilmu Lingkungan yang menggelar konferensi internasional dalam rangka merespon kondisi Indonesia yang [...]